Komunitas Karyawan Muda Katolik
Keuskupan Agung Jakarta

Pada tahun 1984, KKMK KAJ terbentuk atas dorongan Romo Ign. Ismartono, SJ (Romo Moderator pertama) yang kemudian diprakarsai oleh Markus Gatot Subiyakto (Ketua KKMK KAJ pertama), Elizabeth Wong, Tony Sardjono, Detje Budiarto, Alex Dungkal, Hendriani, dkk. Saat itu diadakan sebuah kegiatan Rekoleksi yang dihadiri oleh 60 orang karyawan muda.

Pada tanggal 4 November 1984, diadakan “Misa Kaum Muda” se-Keuskupan Agung Jakarta di Aula Gereja St. Theresia–Menteng, yang disambut antusias dengan dihadiri oleh 200 karyawan muda Katolik. Bertepatan dengan itu juga, atas seijin Uskup Agung Jakarta saat itu Alm. Mgr. Leo Sukoto, SJ, maka tanggal tersebut resmi ditetapkan sebagai “Hari Jadi” Kelompok Karyawan Muda Katolik KAJ.

Pada Tahun 1987 terciptalah logo KKMK KAJ yang dibuat oleh Limantara Yosephat Polche, logo tersebut dipakai sampai saat ini oleh KKMK KAJ. Pada tahun 2009, dalam kesempatan Pesta Perak KKMK KAJ, Uskup Agung Jakarta Mgr. Ign. Suharyo Hardjoatmodjo (masa itu masih Kodjutor) memberikan masukan untuk mengubah penggunakan kata Kelompok menjadi kata Komunitas sebagai salah satu bagian dari gereja Katolik. Hal ini juga disarankan bagi kelompok kategorial lainnya dalam wadah Pertemuan Mitra Kategorial (Pemikat). [ Read More ]

SUSUNAN PENGURUS HARIAN KKMK KAJ
Periode 2020 - 2022

Koordinator Umum

Fransisca Rahmawati

KKMK Santa Bernadeth


Wakil Koordinator Umum

Lusia Susanti Surya

KKMK MKK


Sekretaris 1

Ancilla Cherisha Illinantyas

KKMK Santa Monika


Sekretaris 2

Magdalena Adina

KKMK Pulogebang


RENUNGAN

April 14, 2022

Kamis Putih – CINTA YANG TANPA BATAS (UNLIMITED LOVE) (Yoh 13:1-15)

Kita sudah memasuki Pekan Suci untuk mengenang sengsara, wafat dan kebangkitan Tuhan Yesus. Kita mengawali rangkaian perayaan ini dengan merayakan Hari Minggu Palma. Perayaan untuk mengenang […]
April 10, 2022

Berjalan Bersama Yesus

Setiap insan manusia dapat dipastikan pernah mengalami situasi-situasi terbarat dalam hidupnya. Rasa putus asa, tak berdaya, kecemasan, kerapuhan, dan perasaan sendirian menjadi musuh kita ketika mengalami […]
March 26, 2022

Sepeser Uang Rp10.000

Hari Jumat, hari baru di bulan Oktober 2021. Aku mendapat tempat bersama seorang teman untuk membersihkan ruang makan. Cukup menguras tenaga karena banyak yang harus dibersihkan […]
March 12, 2022

Prapaskah: JalanKu Bukan Jalanmu

Ketika kita mencoba merenungkan tema tersebut; “apa yang terlintas dalam pikiran kita?” Mungkin banyak hal yang membuat kita kebingungan dan menimbulkan pertanyaan. Ada yang bertanya, apakah […]

BERITA

March 7, 2022

Logo KOMKEP KAJ

HI BESTIE! Ceritanya KOMKEP KAJ (Komisi Kepemudaan Keuskupan Agung Jakarta) mau ganti logo nich. Tapi eh tapi biar ada meaning berfaedah dan biar idup you guys […]
February 26, 2022

Dehonian Day 179

Ada kabar baik nih. Skolastikat SCJ, Yogyakarta mengadakan Dehonian Day ke-179 pada: Sabtu, 12 Maret 2022 pukul 19.00 – 21.00 WIB   Dipersilakan mendaftar terlebih dahulu […]
February 2, 2022

BL KEP St. Gabriel

Shalom dan Semangat Pagi Sahabat terkasih semua. Kami Panitia BLKep 2 mengajak teman2 dan sahabat2 sekalian untuk bergabung di BLKEP 2 online St Gabriel. Mari sahabat […]
February 1, 2022

KEP St. Gabriel, Pulo Gebang

Shalom semua umat Katolik 😊 Adalah harapan semua orang agar tahun macan air membawa perubahan ke arah positif dalam hal kemakmuran dan kesehatan. Macan melambangkan pula […]

Kegiatan KKMK KAJ

May 24, 2023

MUSYAWARAH KERJA KKMK KAJ TAHUN 2023

Sabtu, 13 Mei 2023, Komunitas Karyawan Muda Katolik Keuskupan Agung Jakarta (KKMK KAJ) telah mengadakan Musyawarah Kerja ke-XXI yang bertempat di Rumah Retreat Wisma Samadi Klender, […]
February 2, 2022

IG LIVE NONGOL – Februari 2022

SALAM PENUH CINTA! NONGOL lagi nihhh kita, jangan bosen-bosen yahhh 💕 Maria diberi kabar oleh malaikat Tuhan bahwa ia akan mengandung dari Roh Kudus… atau Ya […]
December 27, 2021

IG LIVE NONGOL – Januari 2022

Apakah kamu pernah mendengar,” Wahyu pagi ini. ” Atau “Wahyu malam ini?” Instagram Live awal tahun 2022 akan bersama Romo Cosmas Wahyu Kristian Wijaya Pr ( […]
December 12, 2021

IG LIVE NONGOL SPESIAL – Desember 2021

SALAM SEHAT! NONGOL lagi nihhh kita, jangan bosen-bosen yahhh 💕 Bagaimana masa Adven nya? Ada cerita menarikkah? Kita ada cerita menarik dan seru nih. Bersama para […]

Kegiatan KKMK Paroki

January 16, 2022

Terima Kasih dari KKMK St Odilia

Terima kasih untuk teman-teman yang sudah meluangkan waktu, hati dan donasinya untuk mendukung kegiatan KKMK St Odilia hari ini. Mohon maaf jika ada yang kurang berkenan. […]
January 12, 2022

KKMK St. Odilia Berbagi

Shalom para sahabat KKMK St Odilia Paroki Citra Raya Tangerang pada tanggal 10 Januari 2022 Genap berusia 6 tahun. Mensyukuri nikmat Tuhan, Maka kami akan mengadakan […]
January 8, 2022

Misa Syukuran Ulang Tahun KKMK St. Odilia

Teman- teman pengurus KKMK St ODILIA mengundang teman-teman KKMK untuk menghadiri Misa Syukuran Ulang Tahun KKMK St Odilia yang akan dilaksanakan pada : Hari/tgl : Senin […]
January 8, 2022

KKMK & Seksi Kepemudaan St. Yakobus, Kelapa Gading

Happy New Year! KKMK & Seksi Kepemudaan St. Yakobus, Kelapa Gading, sangat berterima kasih atas bantuan donatur-donatur di bulan December untuk Baksos Natal kita. Dengan bantuan […]

HUBUNGI KAMI

Share and Enjoy !

0Shares
0 0 0
Call Now
Whatsapp